Selasa, 27 Agustus 2013
Alam, Yes!
“Siapa yang mau
ikut ke pasar malam hari ini?” seluruh penghuni kos langsung ramai. Mereka langsung
ribut membicarakan persiapan buat ke pasar malam. Sedangkan aku dan dua orang
penghuni kos hanya stay cool dan
tetap asyik menonton tv daripada mengiyakan ajakan teman-teman kos itu.
“Memangnya ke
pasar malam ngapain? Paling juga Cuma lihat-lihat orang jualan aja, nggak ada
yang bisa dinikmati juga. Mau naik mainan di sana juga sangat tidak
memungkinkan. Dan yang paling bikin males adalah ramai dan terkesan sumpek.” Pikirku dalam hati.
Mungkin berbeda
dengan kebanyakan perempuan yang hobinya jalan-jalan ke mall atau tempat
perbelanjaan lainnya. Aku sangat tidak suka diajak pergi ke tempat seperti itu.
Langganan:
Postingan (Atom)